Crypto This Week: Tampil Paling Cemerlang! XRP Melonjak 55% QoQ di Q1 2023
Apa Saja yang Terjadi di Industri Kripto Selama Seminggu Terakhir Ini?
Hai, NOBI’s! Di kuartal pertama 2023, XRP sukses mengukir kenaikan 55%. Dua Capres AS secara terang-terangan menerima donasi dana kampanye dalam bentuk Bitcoin. Bappebti janjikan bursa berjangka komoditi...